letak
letak astronomis:
5 LU – 1 LU dan 76 BB – 81 BB
letak geografis
- sebelah utara berbatasan dengan Kolombia.
- Sebelah timur berbatasan dengan Peru.
- Sebelah selatan berbatasan dengan Peru.
- Sebelah barat berbatasan dengan Samudera Pasifik.
Iklim
iklim Astronomis: Beriklim
Tropis.
Iklim Geografis: dipengaruhi
olen pegunungan Andes dan Arus Laut Peru yang mengalis di sepanjang
pantai Ekuador yang bersuhu panas dan semakin jauh dari pantai suhu
semakin meningkat.
Topografi
ekuador dibagi menjadi empat kawasan, yakni
- Kawasan Tahan Tinggi, merupakan rangkaian utama pegunungan Andes yang membujur dari utara ke selatan. Rangkaian pegunungan ini, yang dikenal dengan sebutan Cordilerra Occidental (Pegunungan Barat) dan Codirella Oriental (Pegunungan Timur). Memiliki tigapuluh gunung api aktif. Diantara dua pegunungan ini membujur sebuah lembah yang berbentuk retakan dengan lebar antara 40 – 65 km.
- Kawasan Pantai, yang terdiri atas daratan rendah yang membentang mulai dari Samudera Pasifik di tepi Barat Pegunungan Andes yang pada bagian tengahnya terdapat serangkaian pegunungan vulkanis kecil.
- Kawasan Timur, dilalui oleh Cordirella Oriental Pegunungan Andes, dan terbagi atas tiga rangkaian pegunungan kecil, yakni Cordirella de Galeras, Sierra de Cutucu, dan Coedilerra del Condor.
- Kepulauan Galapagos, terletak di Samudera Pasifik yang terbentuk dalam kegiaatan vulkanis yang belum padam.
Penduduk
kuantitas penduduk
- pertumbuhan penduduk negara ini adalah 1,8 % setiap tahunnya.
- Sebagian besar penduduknya tinggal di wilayah pedesaan.
- Komposisi penduduknya termasuk dalam kategori muda.
Kualitas penduduk
- pendidikanya penduduknya sebagian besar belum tamat SLTA
- angkat harapan penduduknya adalah 74 tahun.
- Penduduknya mempunyai pendapatan perkapita US$ 8. 240
perekonomian
mata pencaharian penduduknya sebagaian besar pada sektor pertanian
- pertanian, dikerjakan dengan menggunakan teknologi yang masih sederhana, yang hasilnya terdiri dari pisang dan kopi, barley, coklat, biji, kapas, jagung, kentang, padi, gandum, sayur mayur, dan buah-buahan.
- Perikanan, ikan tuna dan ikan sarden.
- Pertambangan, batu kapus, perak, minyak bumi dan gas alam.
- Industri, tekstil dan pakaian jadi.
- Perdagangan,
- ekspor: minyak mentah, kopi, pisang, atau coklat.
- Impor: bahan kimia, bahan mineral, mesin industri, dan alat transportasi.
Sumber: Buku Mimbar Aksi, materi pembelajaran dan aktivitas siswa Geografi. Tim MGMP Kabupaten Gresik.
Makasih banget udah buat blog ini,,, jadi mudah indah mengerjakan PR...
BalasHapusMakasih ya sekali lagi :-) ;-) :-* :-D