Metode pencatatan persediaan
terkait dengan asumsi (anggapan) yang
dipergunakan untuk menentukan biaya dan urutan pengeluaran barang dagang.
Metode pokok pencatatan barang dagang dibedakan sebagai berikut.
First in First Out (FIFO)
Metode ini menganggap bahwa
barang – barang yang lebih dahulu masuk gudang harus dikeluarkan terlebih
dahulu. Penentuan harga pokok barang adalah barang yang pertama dibeli.
Last In First Out
(LIFO)
Metode ini menganggap bahwa barang yang terakhir masuk
gudang harus dikeluarkan terlebih dahulu dari gudang. Penentuan harga pokok
barang adalah barang yang terakhir dibeli.
Average
Metode ini menggap bahwa penentuan harga barang adalah rata
– rata pembelian barang yang bereda waktunya.
Sumber: Ekonomi. Agung Feryanto. (Hal. 4)
0 komentar:
Posting Komentar